Text
Pengantar Ilmu Ekonomi Makro dan Mikro Edisi Pertama
Ekonomi mikro dan makro adalah dua pembagian utama ilmu ekonomi dan keduanya memiliki tujuan yang berbeda untuk dicapai. Pada kesempatan ini kita akan mempelajari ekonomi mikro dan makro dari sisi pengertian, perbedaan dan persamaannya. Pada kesempatan ini kita akan sedikit mereview kembali pemahaman kita mengenai ekonomi mikro dan makro agar kita dapat memahami apa itu ekonomi makro dan mikro, bagaimana perbedaan ekonomi mikro dan makro, dan adakah persamaan keduannya
P00456P | 338.5 NOP p C.1 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain