Text
Kalkulasi Farmasetik : Panduan Untuk Apoteker
Buku ini berisikan :
1. Perhitungan farmasetik untuk dosis, konversi, dan parameter pasien,
2. definisi serta aplikasi dalam farmasi, ditambah contoh pengerjaan peritungan yang rumit,
3. dua pulu bab singkat yang disusun secara logis dan sistematik berdasarkan subjek dari awal hingga akhir,
4. penjelasan mendalam dan contoh masalah untuk mahasiswa tinggkat lanjut dan praktisi farmasi,
5. lampiran berisi informasi tambahan yang berkaitan dengan rentang luas perhitungan dan subjek terkait,
6. bagian "penilaian konpetensi" yang dapat anda gunakan untuk menilai kemampuan diri dalam persiapan menghadapi ujian.
P00171K | 615 ANS k C.1 | My Library | Tersedia |
P00194K | 615 ANS k C.2 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain